Nah, sekarang apa itu gradasi?

Gradasi dalam arti warna berarti perpindahan tingkat warna yang sama berdasarkan kadar dari 2 warna.
Seperti contohnya hijau-putih hitam-merah atau kuning-biru. Gradasi dapat mencakup tingkatan warna yang sangat banyak. Semakin banyak tingkatan warna dalam, semakin halus gradasi yang terlihat.
Kebetulan di kelas kami, ada tugas membuat gradasi warna dengan cat poster. Gradasi tersebut dibuat dengan mencampurkan kadar 2 warna yang dipilih untuk dibuat gradasinya.
Jumlah tingkatan yang kami gunakan hanya 10 tingkatan.
Inilah hasil gradasi dari kelompok kami.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar